Yang perlu kamu ketahui mengenai Sunscreen, SPF, PP, PABA dan Kelebihan Atomy SunsCreen
Apa itu PA ?
Apa itu PA ?
Kalau PPD adalah sistem yang biasanya
digunakan di Eropa, maka PA (Protection Grade of UVA) lebih sering digunakan di
negara Asia, seperti Jepang atau Korea. Biasanya tertulis PA++, PA+++, dan
PA++++.
Grade PA berdasarkan Japan Cosmetic Industry
Association:
PA+ adalah sunscreen yg memberi proteksi terhadap
UV A dengan PPD (Persistent Kosmetik Korea sangat mengutamakan Perlindungan
Matahari dan ini merupakan prioritas utama mereka. Anda coba lihat kecantikan
kulit Bintang drama Korea, tekstur kulit mereka sangat kencang, halus dan
terlihat lebih sehat. Paparan sinar matahari dapat menyebabkan penuaan kulit,
mudah berkerut, timbulnya bintik-bintik penuaan, perubahan warna, kendur – dan
dapat menyebabkan kanker kulit. Oleh sebab itu memilih skincare yang mengandung
tabir surya yang baik sangat penting, terutama di negara seperti negara kita
yang lebih sering terpapar sinar matahari.
Atomy juga mengeluarkan beberapa produk
perawatan kulit yang berfungsi sebagai Sunscreen, namun sebagai member kita
perlu tau apa itu SPF, PP, PABA dll..
Apa Itu SPF ?
Grade/level yang ada dalam SPF (Sun Protection
Factor) hanya berurusan dengan Ultraviolet B (UVB) dari sinar matahari. UVB
adalah yang menyebabkan terjadinya masalah kulit sunburn (terbakar matahari)
dan kemerahan. Menurut Dr. James Spencer, dokter kulit asal Amerika Serikat,
mengatakan:
– SPF 15 menghalangi 94%
sinar UVB
– SPF 30 menghalangi 97% sinar UVB
– SPF 30 menghalangi 97% sinar UVB
– SPF 45 menghalangi 98%
sinar UVB
Jumlah SPF lebih dari itu tidak lagi
bermanfaat karena belum ada Sunscreen yang dapat melindungi kulit dari sinar
UVB hingga 100%. Saran, untuk pemakaian Skincare dengan SPF30, ulangi pemakaian
setiap 2-3 jam jika aktivitas anda sering berada di luar ruangan.
Apa itu PPD ?
Sebelum mengenal PA, Anda perlu mengenal PPD
(Persistent Pigment Darkening), yang mirip dengan SPF. Bedanya, PPD adalah kode
untuk sinar UVA sementara SPF untuk UVB. Jika UVB menyebabkan sunburn, maka UVA
merusak struktur kulit, mempercepat penuaan, dan yang terburuk, menyebabkan
kanker kulit. Sunscreen dengan angka PPD 10 berarti kulit Anda akan terpapar
efek buruk UVA dalam waktu 10 kali lipat lebih lama ketimbang jika Anda tidak
pakai sunscreen.
- Pigment Darkening) antara 2 sampai 4.
- PA++ adalah sunblock, memberi proteksi sedang terhadap sinar UV A , dengan PPT (Persistent Pigment Darkening) antara 4 hingga 8.
- PA+++ memberi proteksi tertinggi terhadap sinar UV, dengan PPD 8 hingga 16.
- PA++++ memberi proteksi sinar UV, dengan PPD 16 ke atas.
Apa itu PABA ?
Cosmetics/Skin Care yang baik harus bebas dari
PABA (yang dapat menyebabkan alergi) dan Bensofenon (yang dapat menimbulkan
infeksi kulit)
Apa itu pH-BALANCED ?
Cosmetics / Skin Care yang baik harus dengan
“pH-Balanced”. Efek dari Produk “Non pH-Balanced” pada kulit wajah:
• Tanda-tanda
penuaan dini, garis-garis halus dan kerutan.
• Kulit lebih sensitif, infeksi dan peradangan.
• Kulit kering dan kusam.
• Muka berjerawat.
• Kulit lebih sensitif, infeksi dan peradangan.
• Kulit kering dan kusam.
• Muka berjerawat.
💋Spf50+ PA+++ – sangat cocok
untuk cuaca di negara dengan iklim Tropis, seperti Indonesia
💋Perlindungan maksima untuk UV RAYs.
💋Tersedia 2 warna; warna putih dan coklat muda.
💋Tidak melekit dan berminyak seperti sunscreen lain di pasaran.
💋Cepat meresap ke dalam kulit kerana teknologi nano yang tinggi.
💋Teksture ringan.
💋Sangat cocok digunakan sebagai alas bedak jika berada di kawasan suhu panas dan terpapar cahaya matahari.
💋Dapat di gunakan baik untuk laki-laki dan wanita yang sering melakukan aktivitas di luar (outdoor).seperti mengendarai sepeda motor, naik bus umum dll.
💋Melembapkan kulit.
💋Mencerahkan kulit kerana mampu melindungi kulit secara maksimum.
💋Perlindungan maksima untuk UV RAYs.
💋Tersedia 2 warna; warna putih dan coklat muda.
💋Tidak melekit dan berminyak seperti sunscreen lain di pasaran.
💋Cepat meresap ke dalam kulit kerana teknologi nano yang tinggi.
💋Teksture ringan.
💋Sangat cocok digunakan sebagai alas bedak jika berada di kawasan suhu panas dan terpapar cahaya matahari.
💋Dapat di gunakan baik untuk laki-laki dan wanita yang sering melakukan aktivitas di luar (outdoor).seperti mengendarai sepeda motor, naik bus umum dll.
💋Melembapkan kulit.
💋Mencerahkan kulit kerana mampu melindungi kulit secara maksimum.